Jumat, 24 Juni 2011

Keutamaan Ilmu

                    Dalam Al Quran dan sunnah Rasulullah sangat sering kita membaca atau mendengar kata ilmu, makam ilmu yang dimaksud tersebut adalah ilmu agama atau ilmu syar'i sebagaimana yang dijelaskan oleh para ulama bahwa makna ilmu tersebut adalah ilmu syar'i/ilmu agama.
                     Ibnu Qoyyim Al Jauziyah-rahimahullah- menuturkan bahwa seorang yang dikatakan alim adalah yang berfatwa dengan tiga pegangan : Firman Allahwa 'azza wa jalla (Al-Qur’an), sabda Rosulullah shallallahu 'alaihi wasallam (As-Sunnah), dan Perkataan Shahabat “ (Lihat I'laamul Muwaqqi'in 4/)

Senin, 20 Juni 2011

Bid'ahkah Tarbiyah Bermarhalah??

WASILAH DAKWAH, TAUQIFIYYAH ATAU IJTIHADIYAH?
                      Sebelum melangkah lebih dalam tentang bahasan Tarbiyah Marhaliyah, yang paling utama harus dipahami adalah masalah wasilah dakwah. Yakni, makna wasilah dakwah serta posisi wasilah tersebut. Apakah ia tauqify (permanen dan tidak butuh ijtihad padanya) atau ijtihady (dibangun atas ijtihad sesuai dengan tempat dan zaman). Disamping penjelasan akan perbedaan antara wasilah dakwah dan uslub dakwah yang banyak disalahpahami oleh sebagian kalangan. 

Sabtu, 18 Juni 2011

Ayah...Selamat Jalan

Ayah...
Di penghujung malamku
Kepada-Nya tangan ini menengadah
Kepada-Nya harap ku lepas segala gundah
Segala rasa yang kian terpendam

Ayah...
Kurindukan hadirmu disisiku
Walaupun kita tak mampu tuk bersua
Namun ayah slalu disini...dihatiku
Namamu tak kan pernah pupus seiring berjalannya waktu

Rabu, 08 Juni 2011

Ketika Impian Tak Seindah Kenyataan

              Kita memiliki banyak sekali impian dalam hidup kita. Impian yang kerap menjadi inspirasi dan motivasi ketika kita menyusuri takdir hidup kita. Impian yang masih bisa membuat kita tersenyum meski badai kehidupan kerap kali menghantam manusia lemah ini. Tetapi impian pula yang pernah meluluh lantakan hati dan jiwa kita. Membuat kita terasa gontai ketika kita melangkah menapaki tepian garis hidup ini.
                 Dan sadarkah kita, bahwa tidak semua impian kita bisa menjadi kenyataan..?? Mungkin untuk sebuah impian yang konyol, walaupun tidak terwujud, kita tidak akan merasaa bagaimana.. Tapi, bagaimana dengan impian yang realistis..impian yang selama ini terpatri di pikiran kita..dimana segala sesuatunya sudah tersusun dengan rapi..??

Untukmu Sahabat

Hidup ini bagaikan teka teki
di mana kita tak mampu menebak ......
semua...tak tertinggal satu pun ruang untuk menebaknya
semua tangga yang terlihat hitam ataupun putih
kadang di saat kita bahagia sekali pun


Selasa, 07 Juni 2011

Serangan Zionis Israel ke Jalur Gaza memunculkan banyak cerita dan pelajaran yang bisa kita petik. Selain kekejian dan tindakan yang tidak berprikemanusiaan dari Israel, sesungguhnya dalam keyakinan saya Perang Gaza ini merupakan sebuah medium bagi kita untuk semakin meyakini kekuasan Allah SWT. Karena memang banyak ditunjukan kekuasaan Allah disaat perang ini berlangsung. Dengan kehendak Allah yang Maha Kuasa maka hingga sekarang Israel dan sekutunya tidak bisa menguasai Gazza.

Senin, 06 Juni 2011

19 Keajaiban Alam Yang Luar Biasa

 Sesungguhnya Allah telah menciptakan langit dan bumi demikian indahnya. Bahkan beberapa keajaiban alam yang ada terkadang menjadikan seseorang memeluk agama yang haq (agama islam) ini. Tentunya setelah mentadabburi tanda-tanda kebesaran alam yang ada di alam semesta. Berikut beberapa keajaiban alam yang Allah anugrahkan kepada manusia yang bisa membuat mata takjub dan hati mengakui kebesarn-Nya.

Minggu, 05 Juni 2011

Nama Imam Bukhori,  Kunniyah, dan Nasab Beliau :
           Nama beliau adalah : Muhammad bin Ismail bin Ibrahim bin Al Mughiroh bin Bardizbah (ada yang berpendapat Badzduzbah) Al Ju’fi
           Kunniyah beliau adalah : Abu Abdillah
Ayah beliau adalah salah seorang ulama hadits yang sangat terkenal dan Ibu beliau merupakan wanita yang taat beribadah.

Bentuk Fisik dan Akhlak Beliau :

            Nama Imam Nawawi, Kunniyah, Gelar dan Nasab Beliau :

            Nama beliau adalah : Yahya bin Syaraf bin Murri bin Hasan bin Husain bin Muhammad bin Jum’ah bin Hizam.

            Kunniyah beliau adalah : Abu Zakariyya, padahal beliau tidak mempunyai anak yang bernama Zakariyya karena beliau tidak menikah hingga wafat. Ini menunjukkan bahwa para ulama kita memandang berkunniyah adalah suatu sunnah walaupun seseorang belum memiliki anak bahkan belum nikah sekalipun.